Selasa, 30 Maret 2010

manusia baik

manusia yg baik ,
bukanlah manusia yang tak pernah berbuat salah,
melainkan manusia yg bisa belajar
dari kesalahan

pencarian

Aq terus mengarungi dan menyelami hidup ini,
Mencari arti di dlm hidup,
Mencari arti cinta yg sesungguhnya,
Kadang ku ingin berhenti..
Namun,jika aq berhenti,
Aq akan tenggelam oleh cinta yg semu,
Tapi kini aq mengerti,
Cinta itu memang penuh pengorbanan,
Cinta itu indah jika kita bisa menikmatinya,
dg jalan yg benar,
jika seseorang yg masih bilang cinta itu busyit,kejam dan sbgnya
sebenarnya dia lum paham arti cinta sesungguhnya

lukisan hati q

alam tlah mewakili q..
yg hitam,suram,tak berbintang,
hanya petir yang menyambar,
begitulah lukisan suasana hati q saat nie..

"Penyiar Radio"

Saat q sepi kau hadir dalam hidup q,
kau temani aku dg suaramu di radio,
tapi kini kau pergi,
tak lagi terdengar suara,candamu di radio,
kini q kehilangan penyiar pujaan q..
wahai penyiar,
tetaplah kau hadir dan beredar di udara,
jangan kau tinggalkan q,
q kan slalu merindumu,

kesendirian

aQ..
Aq adl pemilik hati yang telah beku
oleh luka cinta..
Hingga aku takut berbaur bersama cinta
Q inginkan dia tuk cairkan hatiku yg beku,,
Namun aq tak mao hati ini akan hancur
oleh cinta lagi..
Dan q nikmati kesendirian q ini

puisi

"Sahabat Sejati"


Sahabat sejati,
Tak lekang oleh waktu,
Kau ada di saat tangis dan tawa q,
Saat-saat sepi q,
Kau hadir dg sejuta candamu.


"kata-kata seorang jomblo"


tanpa pacar aq enjoy...
jd jomblo asyik oE...
Tp tanpa sahabat..
hati trasa gundah ..
tanpamu hari-hari q ,
G rame oe...


"Kecewa"



saat hujan tiba,,,
Q slalu berharap,pelangi akan muncul..
tp yg ada slalu kecewa..
Q rindu akan warnamu yg indah..
knp tak lg tampak..???
yang ada hanyalah awan mendung,,,
yang selimuti langit ini,,
knapa aq slalu kecewa??
sperti aq yang mengharap kekasih q datang,,
tapi yang ada hanyalah tangis dan kecewa..


"Beku"



AQ...
Aq bukanlah orang yg mudah jatuh cinta,,
Di saat aq benar2 jatuh cinta & sayang sama seseorang..
Dia campakan aq begitu saja,,
Dia hancurkan rasa cinta ini
Kini hatiku trasa beku,,
Hati ni tak mampu cair dan menyatu
dalam suasana cinta..


>>perasaan q hangat, bila mengingatmu..
jantungku berdebar,saat kau di dekat q..
kau adl hati q,kaulah belahan jiwa q..

puisi tentang sahabat,yg tak pantas disebut sahabat

Apakah kau sahabat sejati q??
Q rasa tdk...
Apakah kau ada ,saat kekasihku tinggalkan q??
Q rasa tdk....
Apakah kau ada saat tangis dan tawa q??
Q rasa tidak...
Apakah kau rela berkorban buwat q??
Q rasa tdk...
terus kamu itu sahabat yg gmn??
Mungkin kau hanya sahabat
yang cuma bisa torehkan luka di hati q..
Mulutmu memang manis,
seolah-olah kau tawarkan aq madu,
tapi yang kau beri adalah racun yang mematikan.

kumpulan puisi

"Tak Ada daya"

kesunyian malam ...
tak mampu membuat ku berdikari di alam mimpi,
aku tetap terjaga,
hingga sang fajar menampakkan cahayanya,
hingga aku benar-benar letih,
tak ada daya



"kata-kata darinya"


indah bila melihatnya,
sedih bila mengenangnya,
katanya ...
aku yang terdalam,yang terukir di dalam hatinya,
namaku slalu dia sebut di setiap hembus nafasnya...
kini dia pergi,
saat aq benar2 butuh,
terlalu manis kata yang dia ucap,
hinggaaku terbuai olehnya.



"terbelenggu cinta pertama"



Aku yang tlah larut ,
Dalam pekat malam...
Dingin mendekap ,menusuk tulang...
Aq yang rapuh ditinggal merpati putih,,,
Terdiam ,terpaku...
Teringat parasnya..
Kini q hanya berinta dalam angan,
Setubuh dalam mimpi,
Dan terbelenggu oleh cinta pertama


"ungkapan hati ku"

aq akan slalu mencintaimu
meski kita tak akan pernah bersatu lagi
meski berat q melepasmu
karna q ingin melihatmu bahagia


"sahabat baru"

kau...
q tak tau siapa kau...
kau bukanlah kekasihku...
bukan pula sahabat lama...
tapi kau...
kaulah sahabat baru yang mengisi ,
kehampaan hati q


"cinta q"



cinta..
cinta q tak mencari yang terbaik,
tapi akan memberikan yang terbaik,
dan menjadi yang terbaik,
q rela melepasnya,
asal dia bahagia,
cz aq pengen berikan yang terbaik untuknya



"PENA"


Saat bibirku tak bisa ucap kata cinta,
Maka pena ini akan tuliskan,
Kata cinta untukmu


"kata Q"


kalau sedih,
kita harus ikhlasin semua,
biar g terlalu sedih,
kalau senang ,
jangan terlalu senang,
biar g cpet sedih lagi,
kalau suka jangan terlalu suka,
biar g cpet bosen,
klo cinta,jangan terlalu cinta
biar g terlalu luka saat dia tinggalin kamu




"Angan"



awan mendung kini menyelimuti langit yang indah,
sang surya hilang tiada bekas,
q bersandar seorang diri,
dg tatapan kosong,angan q menari-nari,
penuh dengan impian,
q terbuai oleh angan ,
hingga q lupa amanat sang bunda,

Cerpen

“PERDEBATAN HATI”


Keterangan tokoh:

Ana : adik sepupu Via(ana tinggal di batang)
Sandi : cwo nya via(tinggal di suatu pulau di luar jawa)
Via : cwe nya sandi(tinggal di suatu pulau di luar jawa)

Cerita ini di kutip dari kisah-kisah nyata..
Pengarang: desy purwati



Sandi adalah cwo Via .dia juga berteman dengan ana saudara via yang tinggal beda kota.
Malam itu sandi bingung banget mao crita sama siapa.
Akhirnya sandi berniat untuk telfon ana.
Sandi segera mengambil hp nya dan menelfon ana…tut……tut……..tut……nada tunggu telfon berbunyi terus,lum juga di angkat telfon dari sandi.
Akhirnya ana mengangkat telfonnya.sandi mengucapkan salam…assalammu’alaikum ana..ana dengan segera menjawab wa’alaikum salam.maaf nie siapa ya??
Sandi menjawab dengan ketawa kecil..he3 masa’ lupa sama aq..aq kan sandi cwo nya via..
Ana baru ingat..O…kamu tho.. kirain siapa,malam-malam telfon.tumben banget lho..malam-malam telfon.
Sandi menjawabnya dengan nada bicara yang agak lemes..iya nie…aq bingung banget..
Bingung kenapa??(Tanya ana).
masa’ via mao ninggalin aq.padahal via kan yang salah duluan.Dia itu selingkuh sama tiyo.terus aq kan nanya sama dia buat masti’in.via,,,bener G cie..kamu selingkuh sama tiyo,cz kata temen2 kamu selingkuh sama tiyo…eh..via jawab dengan gampangnya.iya aq selingkuh sama tiyo.Aq kan sepontan langsung marah.&aq kelepasan ngomong kasar sama dia,terus Via nya marah.dia bilang katanya kita break dulu 6 bulan sampe dia lupain rasa sakit hati itu.iya cie..aq salah..cz aq da pernah janji G akan ngomong kasar lagi ke dia.tp aq kan G sengaja.toh dia juga yang bikin ulah.setelah cerita panjang lebar.sandi Tanya sama ana.gimana nie an…??
Lantas ana pun menjawab.sebelumnya aq minta maaf nie…kalian itu ya…pacaran da lama tapi masih aja sering selingkuh.
Sandi langsung nyela omongan ana..ye..yang selingkuh itu kan via,bukan aq.
Ana langsung ngomong..iya..aq tau via yang selingkuh,tp diakan pasti ada alasan kenapa dia selingkuh.apa kamu kurang perhatian sama dia or gimana gituh..??makanya kalo kamu da janji itu harus di tepatin.kamu kan da janji G bakal kasar lagi sama dia.kenapa kamu g tepatin.??
Sandi menjawab dengan nada marah…namanya aja G sengaja…tapi dia kalo ninggalin aq dia itu goblog…bener-bener goblog banget..
Ana pun langsung bertanya dengan rasa penasaran dengan ucapan sandi itu..emang via goblog kenapa kalo sampe ninggalin kamu?? Sandi menjawab tapi masih dirahasiakan kenapa dia ngomong kaya gitu.ya..iyalah…dia goblog banget,cz kalo sampai aq ngomong ke ortunya or ke orang2 bahkan ke cwo2 yang deketin dia.pasti dia bakal malu banget.rasa penasaran anapun semakin bertambah,,sebenarnya ada apa cie?? Kenapa sampai segitunya,,udah lah..kamu cerita aja…gpp kug..akhirnya sandi mao bercerita..oke..aq bakal cerita,tapi kamu harus janji g bakal ngomong ke siapapun,apa lagi ke ortu dia & keluarga kamu,.ana pun bilang iya..aq g akan crita..sandipun mulai jujur.sebenarnya aq sama Via itu dah pernah ml 1X.hampir 2X tp g jadi.cz ortunya da keburu pulang.kejadian itu sekitar 6 bulan yang lalu.tapi untungnya dia g sampe hamil.Ana pun langsung kaget,,astaghfirullahhal’adzim…kalian berdua berani nglakuin itu?? Itu kan zina.dan zina itu sangat di benci sama Allah.kenapa cie…kalian nekat.aq aja yg da kelas 3 smk g brani kaya gitu,jangankan ml.ciuman sama cwo q aja, aq g brani.kamu kan masih klz 2 smk & Via juga masih kelas 3 smp.tapi kenapa kalian berani melangkah sejauh itu.apa kalian g takut dosa?? Yang ngajak duluan kamu ya?? Sandi lantas menceritakan lebih detail..kami berdua sama-sama mau.gini ya..ceritanya,,aq kan kalo pagi-pagi sering ngajak jalan2 Via.terus pas pagi2 jam 5, aq kerumahnya via.dia pake rok ,jilbab biru.aq nglakuin nya di sawit perbatasan jalur 2 dan 3.aq nglakuinnya habis jalan2 dan habis itu kami pulang terus jalan2 lagi ketemu sama cici temen Via.habis itu dia aq fto.setelah lama cerita sandi Tanya sama ana,,kamu mao kan bantuin aq biar bisa balikan sama Via??kamu g mao kan,,kalo saudara kamu aq tinggalin terus aq g mao tanggung jawab?? Ana pun menyanggupinya buwat Bantu mereka.
Oke aq akan nasehati Via..biar dia mao balik sama kamu.cz kalo sampe dia g mao balik n kamu g mao tanggung jawab dia pasti bakal nyesel nantinya.misal dia ampe nikah,,n suami or calon suami dia tao kalo dia sudah g virgin lagi…g tao lah..apa jdnya.tapi kalo kamu pengen dia cepet balik mending kamu ngaku aja deah,,sama ortunya.. sandi nya langsung jawab..ya..jangan lah..q pengen nyelesaikan dulu tanpa ortunya tao.ya udah..km hubungi Via aja ya…kamu coba nasehatin dia.assalamu’alaikum..ana menjawab nya wa’alaikum salam.terus mereka menutup telfonnya.akhirnya ke esokan harinya ana nyoba buat hubungi Via..dia nyoba nasehatin tp via..tapi ana da ngomong panjang lebar tetap g di urusin sama Via.ana Cuma di cuekin .via juga malah marah.
Via ngerasa g terima kalo ana nasehatin dia.cz via ngerasa ini adalah masalah q ngapaen ana ikut campur sama masalah q.sebenarnya maksud ana itu baik,,tapi ani g mao terima. dan akhirnya ana nyerah buwat nasehatin Via lagi.
perasaan ana jadi bingung g karuan,,dia mikir,kalo aq g bilang ke ortu via takutnya kalo Via bakal di tinggalin sama sandi & sandi g mao tanggung jawab lagi.n dia juga ngerasa dia menyembunyikan sebuah dosa,kalo dia g bilang ke ortu Via sama saja dia membiarkan via dalam masalah.tapi kalau dia bilang dia juga kasihan sama Via kalau dia bakal kena masalah sama ortunya.dia juga takut kalo dia bilang malah dianggap nya ana itu Cuma fitnah Via,,cz ana kan tinggal jauh dari Via.so pasti ortu Via bakal lebih percaya sama Via dari pada sama ana.dan itu malah bisa merusak persaudaraannya.kalau dia bilang ke ortu Via..ana juga takut,cz dia itu da terlanjur janji sama sandi.berarti kalo ana bilang ana g bisa jaga amanah..dan dia juga bisa merusak persaudraan dia sama keluarga Via.Ana ngerasa kalut banget..ibarat kata dia mao ke depan ada jurang,ke belakang jg jurang,kesamping juga jurang.kalo dia ngomong juga dosa,g ngomong juga tambah dosa.
Tapi lebih parahnya tanpa ana ngomong ke ortu Via..ana juga da g di anggap saudara lagi sama Via.Via marah..dia nyuruh sandi buat bilang ke ana kalo ana itu bukan siapa2nya ngapaen ikut campur masalahnya..
akhirnya ana Cuma bisa pasrah dan mohon sama Allah dia mohon supaya Via bisa sadar akan kekeliruannya dan ana juga mohon ampun kepada Allah…dan ana telfon ke sandi dia minta maaf cz dia da g bisa Bantu lagi.dan mohon supaya sandi g usah hubungi dia lagi.cz ana sudah setres berat gara2 mikir masalah mereka.cz ana ngrasa serba salah. Ana ngerasa semuanya sudah berantakan,..tanpa dia ngomong ke ortu ani pun,persaudaraan dia jg sudah rusak jadi nya.ana da g di anggap saudara sama Via.

Sekian…………..

Selasa, 16 Maret 2010

proposal

WARUNG MAKAN BAKSO “SEDERHANA”
Desa Jrakahpayung Tulis Batang
Telp 085642856612

PROPOSAL
Disusun dalam rangka Ujian Praktek
Kewirausahaan Tahun 2009/2010
















Disusun oleh :

Nama : Desy Purwati
Kelas : XII TKJ
NIS : 6796
No.Ujian : 31-001-009-8






SMK NEGERI 1 BATANG
Jl.KiMangunsarkoro No.2 Telp(0285)9711502 Batang
Tahun ajaran 2009/2010





i



DAFTAR ISI


BAB 1 PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Pembuatan Proposal danUsaha………………….. 1

BAB II RENCANA USAHA
2.1 Deskripsi Usaha……………………………………………………… 2
2.2 Latar Belakang Pengalaman dan Kemampuan…………………… 2
2.3 Organisasi Perusahaan……………………………………………….2
2.3.1 Nama dan Bentuk Perusahaan…………………………….2
2.3.2 Tempat Kedudukan……………………………………….. 3
2.4 Penilaian Terhadap Pasar…………………………………………... 3
2.4.1 Pelanggan………………………………………………….. 3
2.4.2 Jumlah barang yang di jual….……………………………. 3
2.4.3 Proyeksi Masa Depan dan Pesaing……………................ 3
2.5 Rencana Pemasaran…………………………………………………. 4
2.5.1 Produk yang dipasarkan………………………………….. 4
2.5.2 Harga Produk yang dipasarkan………………………….. 4
2.5.3 Promosi ….. ……..…………………………………………. 4
2.6 Permodalan…………………………………………………………… 4
2.6.1 Sumber Modal……………………………………………… 4
2.6.2 Peralatan dan perlengkapan usaha………………………. 4
2.6.2.1 Perlengkapan kerja/usaha……………………… 4
2.7 Prediksi Penjualan dan Perhitungan Laba/Rugi………................ 4
2.7.1 Perhitungan Laba Rugi…………………………………… 4

BAB III PENUTUP......................................................................................................5














ii


BAB I
PENDAHULUAN



1.1 Latar Belakang Pembuatan Proposal dan Usaha
Perencanaan yang sudah matang yang dituangkan dalam proposal akan mempermudah kita dalam melakukan permohonan pinjaman.
Disisi lain proposal dapat digunakan sebagai izin usaha.
Dengan adanya izin usaha akan membantu pemerintah untuk mengetahui perkembangan wirausaha di Indonesia.Selain itu ,proposal juga berfungsi sebagai bukti yang legal,memiliki keabsahan dan kelayakan dalam usaha yang akan didirikan.
Peluang usaha dibidang kuliner sangat menjanjikan.
Dalam kehidupan sehari-hari,pada umumnya masyarakat menyukai kuliner,diantaranya kuliner dari bahan dasar mie.Masyarakat batang sendiri lebih banyak menyukai kuliner tersebut,terutama bakso.
Maka dengan kondisi tersebut kami mempunyai ide untuk membuka usaha tersebut.Khususnya bakso.Kami akan membuat sebuah warung makan berbasis one stop for Bakso.Karena usaha ini sangat menjanjikan.
Dengan demikian proposal ini dibuat untuk dapat digunakan sebagai mestinya.Akhir kata,kami mengucapkan terima kasih.




















1

BAB II
RENCANA USAHA



2.1 Deskripsi usaha

Usaha yang kami rintis ini termasuk dalam kelompok usaha perdagangan.Yang melatarbelakangi kami memilih usaha warung makan berbasis one stop for bakso ini,dikarenakan kuliner yang berupa bakso,didaerah batang sangat diminati dari berbagai kalangan.Maka dari itu peluang usaha ini sangat menguntungkan.
Tempat makan kami khusus menjual menu makanan Bakso.Kami sebagai penjual mengambil bakso dari pihak pembuat bakso yang kualitasnya sudah terjamin.

2.2 Latar Belakang Pengalaman dan Kemampuan

Dalam pendirian usaha ini kami mempunyai pandangan untuk menyalurkan dan merealisasikan ilmu yang selama 3 tahun kami dapat dari SMK yaitu berhubungan dengan matapelajaran kewirausahaan.Selain itu,kami sering mengikuti acara seminar dan pelatihan bagaimana menjadi wirausahawan yang sukses dan handal.
Sebelum kami membuka usaha warung bakso ini,kami pernah bekerja di bakso resto Jakarta,sehingga kami cukup berpengalaman dan sudah mengetahui seluk beluk dari penjualan bakso.

2.3 Organisasi Perusahaan
2.3.1 Nama dan Bentuk Perusahaan
Nama Perusahaan : Warung Makan Bakso” Sederhana”
Pemilik Perusahaan : Desy Purwati
Bentuk Usaha : Perseorangan
Jenis Usaha : Perdagangan
Bidang Usaha : Penjualan Bakso
Alamat tempat usaha : Desa Jrakahpayung No.2 kec.Tulis kab.Batang









2

2.3.2 Tempat kedudukan
Usaha yang akan kami dirikan berlokasi di:
Alamat : Desa Jrakahpayung No.2 kec.Tulis kab.Batang
Luas bangunan dan tanah : 5x6 m2
Kepemilikan : Milik sendiri
Alasan pemilihan tempat : 1. Tempat strategis
2. Berlokasi dekat sekolah dan kantor desa/balai desa
3. Tempat aman dan nyaman.
2.4 Penilaian terhadap pasar
2.4.1 Pelanggan
Dalam hal ini konsumen terdiri dari berbagai tingkat ekonomi baik dari tingkat bawah,menengah dan atas.Karena bakso merupakan makanan yang banyak disuka.Pelanggan kami juga dari beberapa desa lain,tidak hanya dari dalam desa kami sendiri,ada juga dari luar kecamatan dan luar kota.Yang sudah menjadi pelanggan tetap kami.Contohnya dari desa sengon,kaliboyo,beji,segayung,clapar,canan,simbang.

2.4.2 Jumlah barang yang di jual
No. Nama barang yang di jual Jumlah
1. Bakso 15 porsi

2.4.3 Proyeksi masa depan dan pesaing
Dalam hal proyeksi masa depan dan pesaing ada kekuatan dan kelemahan bagi kami maupun pesaing.

Kekuatan:
- kami juga berpengalaman dagang cukup lama
- kami sudah mempunyai pelanggan tetap
- letak warung makan kami letaknya strategis,sehingga mudah di jangkau
- bakso kami merupakan olahan yang kualitasnya sudah terjamin.

Kelemahan:
-modal yang kami miliki relatif kecil
-bakso yang kami jual adalah bukan produk bikinan sendiri.kami membeli dari pemproduksi yang sudah besar,sehingga tidak hanya kami yang menjual bakso seperti yang kami jual atau dengan cita rasa yang sama.


3
Kekuatan dan kelemahan diatas merupakan sebagai pedoman kami untuk mengembangkan usaha kami,sehingga kedepannya kami dapat
memproduksi bakso sendiri dengan olahan bakso yang memiliki cita rasa yang khas serta variasi olahan yang berbeda dan bisa membuka cabang di daerah lain.
Dalam hal proyeksi masa depan dan pesaing kami mengutamakan A3 yaitu Attitude,Attention,Action.

2.5 Rencana Pemasaran
2.5.1 Produk yang dipasarkan
Produk dari warung makan bakso kami terdiri dari:
No Nama barang Jumlah
1. Bakso 15 porsi

2.5.2 Harga produk yang dipasarkan

No Nama barang Harga beli Harga jual
1. Bakso Rp 5.000 Rp 6.000

2.5.3 Promosi
Jenis promosi Biaya
Personal selling Rp 2000


2.6 Permodalan
2.6.1 Sumber Modal
Modal dalam usaha ini digunakan untuk pembelian peralatan saat usaha pertama kita dirikan dan untuk membeliproduk yang akan kita jual kembali.
Modal dalam usaha ini terdiri dari :
No Sumber modal Jumlah
1. Modal sendiri Rp 81.500

2.6.2 Peralatan dan perlengkapan usaha
Untuk memperlancar proses transaksi jual beli maka diperlukan peralatan dan perlengkapan usaha.
Perlengkapan usaha yang diperlukan adalah sbb:

2.6.2.1 Perlengkapan kerja/usaha
No. Deskripsi Jumlah Harga
1. Plastik kantong 1 bungkus Rp 1.500
2. Nota 1 Rp 3.000

2.7 Prediksi Penjualan dan Perhitungan Laba/Rugi
2.7.1Penghitungan Laba/Rugi

4
BAB III
PENUTUP


Setelah menyelesaikan pembuatan Bisnis Plan ini dapat kami simpulkan untuk meningkatkan kemampuan dan keterampilan yang di miliki seseorang dapat dilakukan dengan menciptakan lapangan usaha baru.Dalam usaha ini kami mengambil nama “WARUNG MAKAN BAKSO “SEDERHANA”karena disesuaikan dengan produk yang kami jual.Dan dengan konsep tempat jualan yang sederhana.Modal dari usaha ini dari modal sendiri.
Demikian Bisnis Plan ini kami buat agar dapat digunakan sebagaimana mestinya.Kami mengucapkan terimakasih kepada pihak yang telah mendukung usaha ini.Dan kami mohon kritik dan saran dalam pembuatan Bisnis Plan ini sehingga yang akan datang lebih baik.































5


LAPORAN PENJUALAN / LAPORAN LABA / RUGI




















Disusun oleh :

Nama : Desy Purwati
Kelas : XII TKJ
NIS : 6796
No.Ujian : 31-001-009-8








SMK NEGERI 1 BATANG
Jl.Ki Mangunsarkoro No.2 Telp(0285)9711502 Batang
Tahun ajaran 2009/2010






PERHITUNGAN LABA RUGI



KETERANGAN JUMLAH
A. Pendapatan
Penjualan tunai Rp
B. Hp.Penjualan Rp 75.000 _
Laba kotor Rp
C. Biaya Operasional
1.Biaya Transport Rp 2.000
2.Biaya Perlengkapan Rp 4.500
Rp 6.500 _
Laba Bersih Rp